sebenernya, Dara udah ngasih bocoran di me2daynya ttg single ini, dengan mengupload video berdurasi 10 detik yg berisi intro lagu pada 15 April yg ternyata lagu itu single terbaru Bom!
terus, YG bilang mereka akan mengumumkan kapan comebacknya 2NE1 tanggal 18 April
terus, tanggal 18 April, YG memberikan penjelasan resmi di blognya seperti ini
“Pada 21 April, kami akan merilis lagu solo Park Bom’s, ‘Please Don’t Cry’, sebagai digital single. Single ini karya Teddy, dan featuring ‘piano and house beat’, yang bertindak sebagai R&B,dance track . MV akan dirilis pada hari yang sama.
Sayangnya, kami tidak punya rencana bahwa Park Bom akan melakukan perform solo, tetapi kami akan memulai kegiatan agresif dan tegas untuk 2NE1 sampai akhir Agustus.
2NE1 akan memulai debutnya di Jepang pada bulan September.
Apa yang kita maksud dengan promosi yang agresif dan tegas?
Tidak seperti cara kami memperkenalkan tiga judul lagu 2NE1 – “Can’t Nobody”, “Go Away”, “Clap Your Hands” – selama promosi terakhir mereka pada mini-album (yang berakhir dengan “It Hurts”) kita akan akan merilis sebuah lagu baru setiap tiga minggu.
Alasan kami memilih untuk mengambil jarak ini karena kita sangat puas dengan tingkat kualitas dalam lagu-lagu baru 2NE1, dan kami bermaksud untuk menggunakan semua enam lagu album sebagai judul lagu untuk promosi.
Kami juga akan memulai musim ketiga untuk ’2NE1 TV ‘ dengan PD Choi. Kami sedang mencari tanggal untuk tayang sekitar awal Juni.
Lalu, 2NE1 akan mengadakan konser pertama mereka pada akhir Agustus.
Kita telah melihat gedung konser dan merasa bahwa kita akan dapat menjalankan konser dengan menyanyikan lagu dari perwakilan trek 2NE1 dan enam lagu baru mereka
Kami berharap fans kami akan memberikan dukungan dan dorongan terhadap lagu baru 2NE1 dan promosi mereka.
Terima kasih.
Dari YG “
lalu, tepat pada 21 April, di Youtube Official Chanel 2NE1, mereka mengupload MV Park Bom - Please Don't Cry dan merilis lagunya juga *ya pastilah, gimana sih lo*. lagunya bisa didownload disini. terus ini MVnya.MV ini lanjutan dari MV You & I sebelumnya, dan masih dibintangi oleh Kim Young Kwang. Pacar Bom sudah mati, namun Bom masih merindukannya, dia menemukan suatu jalan untuk bertemu pacarnya yg sudah mati. Bom bertemu dengan pacarnya, pacarnya meyakinkan Bom bahwa dia akan baik-baik saja. Bom menjadi tenang dan kembali ke dunianya. kurang lebih begitulah chingu ^^
video ini ditonton 1,7 juta viewers loooooo!
lagu ini dapat membunuh lagu2 populer disitus ternama, seperti Bugz!, Melon, Soribada, MNET, Monkey3, NaverMusic, dll. dan juga di situs2 lain dia meraih urutan pertama #1 teruuus. dan sekarang dari sudah mengubah gelar AK (All Kill) menjadi PK (Perfect AllKill). keren kaaaan~
terus nih ya, ada gosip kalo gaun yg dipake bom ini harganya $20,000 USD!!!!!!! kalo rupiah udah 200.000.000/200 juta ooooooooooooooooooy! gile ya -_-
ini juga ada videonya Bom yg terimakasih sama fansnya yg udah dukung dia di single ini u.u so sweeeet~
terus baru-baru ini nih, YG ngupload lagi foto kayak gini
Artinya:
“Apakah kalian … ingin mendengar park Bom ‘Don’t Cry’ live? “
“Hul ~ Bom bilang dia akan tampil pada hari Jumat.”
Jumat 6 mei, Park Bom ‘Don’t Cry’ secara live diungkapkan/dirilis
Kemungkinan.. Apa kalian mengharapkan sebuah penampilan di XX Bank? Kemungkinan 0%
whooooaaaaaaaa~ para Blackjack pasti mau dong Bom tampil live, siapa sih yg gamauuuu~ kita tunggu kelanjutannya aja ya ;)